Sabtu, 23 Juni 2012

Cara membuat folder yang kebal dan tidak bisa dihapus

Oke langsung saja ke Tkpnya kita akan coba mengeluarkan folder yang akan diciptakan oleh silayar hitam yaitu cmd
Pertama klik star>pilih Run dan isikan “cmd”tanpa tanda petik
Lalu anda ketik perintah>d:
Yaitu kita akan membuat folder yang kebal dihapus tersebut di drive d
Setelah >d: (klik enter)
Isikan kembali
>md lpt1\
Lihat gambar

Oke setelah itu coba anda lihat didrive d anda silayar hitam ini pasti telah menciptakan folder yang susah untuk dihapus dengan nama folder “lpt1”
Dan coba anda hapus folder tersebut akan menolak untuk dihapus
Tapi cara menghapusnya ada caranya juga perintahnya sama seperti yang diatas Cuma perintah saja yang berbeda
Buka kembali silayar hitam cmd tersebut
Lalu ketik perintah seperti ini
>d: (lalu enter)
>rd lpt1\ (enter)
Lihat gambar


Maka secara automatis folder akan menghilang, silayar hitam akan mengambil kembali sifolder yang bandel yang dia ciptakan tersebut
Oke cukup sekian dan selamat mencoba

3 komentar:

Hati-Hati konten ini dilindungi oleh Web Protector, Stop Copas

Apa komentar anda?
Berkomentarlah dengan sopan,dilarang buat link aktif dikomentar anda...Terima kasih

EXAUDI'S BLOG Headline Animator

Asal pengunjung

Ping Blog Pingates Page Rank Checker Submit Your Site To The Web's Top 50 Search Engines for Free! Sonic Run: Internet Search Engine
Anda pengunjung ke:
hit counter for blogger

View My Stats

Na mambereng halak Medan pasti Like Site Meter

MyFacebook:

Back Link Blog Teman

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...